Cara memasang template pada blog




  yosh, ketemu lagi dengan saya Bagus maulana yusuf saya akan memberi tips memasang template pada blog supaya blog kita lebih menarik, nah silahkan simak cara memasang template pada blog.semoga bermanfaat.

  1. download terlebih dahulu template di https://btemplates.com/ dan pilih template sesuai hati
  2. setelah didownload ekstrak file yang didownload tadi dengan winrar 
  3. setelah itu .masuk ke akun blogger anda
  4. pilih tema atau template
  5. klik backup/restore di pojok kanan atas
  6. klik choose file dan cari file yang diekstak tadi dengan format xml
  7. jika sudah klik upload, dan templatemu sudah berganti menjadi lebih menarik

sekian dari saya jika ada kesalahan mohon dimaafkan karena saya juga masih belajar